Pasti Mati

Juli 3, 2008 § 4 Komentar

Setiap yang bernyawa pasti mati. Begitu pun manusia, tidak selamanya ruh, yang merupakan rahasia ilahi, akan berada di jasadnya. Suatu saat, di saat yang telah allah tentukan, kematian akan datang. Hal ini telah kita ketahui secara rasional. Adalah pertanyaan bodoh jika sampai ada pertanyaan, dengan alasan empirik misalnya, “Bagaimana saya bisa yakin bahwa saya akan mati sebelum saya mati?” Namun demikian, banyak orang yang lupa bahkan berusaha melupakan dan menghindari pembicaraan seputar kematian. Karena itu al Qur’an mengingatkan kepada kita perihal kematian ini. « Read the rest of this entry »

Pertanyaan Besar

Juli 2, 2008 § 6 Komentar

“Dari Mana Aku Berasal?”
Apakah aku diciptakan atau tidak?
Siapakah yang menciptakanku?
Apakah aku diberi misi penciptaan?

“Ke mana Aku Setelah Mati?”
Apa ada kehidupan setelah kematian?
Apa amalku di dunia akan dihitung atau tidak?
Apa perbuatanku itu akan dibalas atau tidak di akhirat?

“Untuk Apa Kehidupanku di Dunia?”

Where Am I?

You are currently viewing the archives for Juli, 2008 at إرفان حبيبي.